Max07-Unwrap UVW

Bagaimana cara mapping berbagai texture ke dalam suatu object? Sebelumnya kita menggunakan penomoran channel pada editable poly. Kemudian kita akan menggunakan UVW map. Tetapi kekurangan cara ini adalah, ukuran pada UVW map haruslah seragam untuk semua permukaan poly. Karena itu, pada tutorial sebelumnya saya melepaskan beberapa bagian agar bisa mendapatkan ukuran yang berbeda-beda.Tapi itu berarti kita memerlukan beberapa buah mapping untuk sebuah object.

Cara lain yang, menurut saya, lebih praktis adalah dengan menggunakan Unwrap UVW. Semua texture yang diperlukan bisa digabung kedalam satu gambar, setelah itu, di edit secara terpisah. Dengan ukuran yang disesuaikan dengan keperluan objectnya.

Kali ini saya melakukan penekanan pada pembuatan List bangunan dan Architrave. Padahal penggunaannya bisa jauh lebih luas dan kompleks. Mungkin lain kali kita bisa membahasnya.


Selamat mencoba!!

Komentar